Pengertian Paragraf Induktif

AbahVsan | 23.22 | 0 comments

Meski kita sudah biasa berbicara, menulis dan menggunakan Bahasa Indonesia dalam konteks yang lain, namun seringkali kita sendiri tidak mendalam dalam memahami Bahasa Indonesia. Ibaratnya, bisa menggunakan namun susah menguraikannya. Agar kita tidak katrok (pinjem bahasa Mas Thukul) berbahasa Indonesia, mari kita urai sedikit tentang paragraf, salah satu komponen penting bahasa yang selalu kita gunakan.
Oke langsung saja, kita akan membahas tentang pengertian paragraf induktif beserta contoh dan ciri-cirinya.

Pengertian Paragraf Induktif

Kata kunci: “dari khusus ke umum
Sesuai dengan namanya, induktif adalah hal khusus menuju hal umum. Ya itu kuncinya “dari yang khusus menuju yang umum. Bila diuraikan, jangan terpatok pada gaya definisi seseorang, coba uraikan sendiri definisi paragraf induktif dengan kata kunci “dari khusus ke umum” tadi. Atau kalau memang malas menguraikan, mari lihat definisi berikut;
Paragraf Induktif adalah paragraf yang dimulai dengan menyebutkan peristiwa-peristiwa yang khusus, untuk menuju kepada kesimpulan umum, yang mencakup semua peristiwa khusus di atas.
Masih kurang puas dengan definisi tersebut? Baiklah karena definisi yang baik disertai dengan batasan dan ciri-cirinya. Kita uraikan ciri-cirinya. Ciri-ciri paragraf induktif dapat diketahui dengan melihat atau membuat sebuah paragraf. Apabila dalam paragraf itu mula-mula menyebutkan peristiwa khusus dan diakhiri dengan kesimpulan berdasar peristiwa khusus tersebut, maka bisa dipastikan anda sedang membaca atau membuat paragraf induktif.
Ingin paragraf diatas dibuat terpisah dalam bentuk item ciri-ciri, agar lebih mudah difahami? Oke, berikut ciri-ciri paragrad induktif dalam bentuk list:

Ciri-ciri Paragraf Induktif

  • Terlebih dahulu menyebutkan peristiwa-peristiwa khusus
  • Kemudian, menarik kesimpulan berdasarkan peristiwa-peristiwa khusus
  • Kesimpulan terdapat di akhir paragraf
  • Menemukan Kalimat Utama, Gagasan Utama, Kalimat Penjelas
    Kalimat utama paragraf induktif terletak di akhir paragraf
  • Gagasan Utama terdapat pada kalimat utama
  • Kalimat penjelas terletak sebelum kalimat utama, yakni yang mengungkapkan peristiwa-peristiwa khusus
  • Kalimat penjelas merupakan kalimat yang mendukung gagasa utama

Jenis Paragraf Induktif :

  1. Generalisasi
  2. Analogi
  3. Klasifikasi
  4. Perbandingan
  5. Sebab akibat (terbagi menjadi tiga jenis)
  • Sebab akibat
  • Akibat sebab
  • Sebab akibat 1 akibat 2

Pengertian Paragraf Generalisasi

Kata kunci: “General = umum
Generalisasi adalah penalaran induktif dengan cara menarik kesimpulan secara umum berdasarkan sejumlah data. Jumlah data atau peristiwa khusus yang dikemukakan harus cukup dan dapat mewakili
Contoh Paragraf Induktif Generalisasi
Setelah karangan anak-anak kelas 3 diperiksa, ternyata Ali, toto, Alex, dan Burhan mendapat nilai 8. Anak-anak yang lain mendapat 7. Hanya Maman yang 6, dan tidak seorang pun mendapat nilai kurang. Boleh dikatakan, anak kelas 3 cukup pandai mengarang. A.S. Broto (ed.)

Pengertian Paragraf Analogi

Analogi adalah penalaran induktif dengan membandingkan dua hal yang banyak persamaannya. Berdasarkan persamaan kedua hal tersebut, Anda dapat menarik kesimpulan.
Contoh Paragraf Induktif Analogi
Sifat manusia ibarat padi yang terhampar di sawah yang luas. Ketika manusia itu meraih kepandaian, kebesaran, dan kekayaan, sifatnya akan menjadi rendah hati dan dermawan. Begitu pula dengan padi yang semakin berisi, ia akan semakin merunduk. Apabila padi itu kosong, ia akan berdiri tegak.
Contoh 2 Paragraf Induktif Analogi
Demikian pula dengan manusia yang tidak berilmu dan tidak berperasaan, ia akan sombong dan garang. Oleh karena itu, kita sebagai manusia apabila diberi kepandaian dan kelebihan, bersikaplah seperti padi yang selalu merunduk.

Pengertian Paragraf Sebab Akibat

Paragraf hubungan sebab akibat adalah paragraf yang dimulai dengan mengemukakan fakta khusus yang menjadi sebab, dan sampai pada simpulan yang menjadi akibat.
Contoh Paragraf Induktif Sebab Akibat
Kemarau tahun ini cukup panjang. Sebelumnya, pohon-pohon di hutan sebagi penyerap air banyak yang ditebang. Di samping itu, irigasi di desa ini tidak lancar. Ditambah lagi dengan harga pupuk yang semakin mahal dan kurangnya pengetahuan para petani dalam menggarap lahan pertaniannya. Oleh karena itu, tidak mengherankan panen di desa ini selalu gagal.

Pengertian Paragraf Akibat Sebab

Paragraf hubungan akibat sebab adalah paragraf yang dimulai dengan fakta khusus yang menjadi akibat, kemudian fakta itu dianalisis untuk diambil kesimpulan.
Contoh Paragraf Induktif Akibat Sebab
Hasil panen para petani di Desa Cikaret hampir setiap musim tidak memuaskan. Banyak tanaman yang mati sebelum berbuah karena diserang hama. Banyak pula tanaman yang tidak berhasil tumbuh dengan baik.
Bukan itu saja, pengairan pun tidak berjalan dengan lancar dan penataan letak tanaman tidak sesuai dengan aturannya. Semua itu merupakan akibat dari kurangnya pengetahuan para petani dalam pengolahan pertanian.

Pengertian Paragraf Sebab Akibat 1 Akibat 2

Dalam paragraf hubungan sebab akibat 1 akibat 2, suatu penyebab dapat menimbulkan serangkaian akibat. Akibat pertama berubah menjadi sebab yang menimbulkan akibat kedua. Demikian seterusnya hingga timbul beberapa akibat.
Contoh Paragraf Induktif Sebab Akibat 1 Akibat 2
Baru-baru ini petani Cimanuk gagal panen karena tanaman padi mereka diserang hama wereng. Peristiwa ini menelan kerugian ratusan juta rupiah. Selain itu, distribusi beras ke kota-kota besar seperti Jakarta dan Bandung terganggu.
Contoh Paragraf  Induktif Sebab Akibat 1 Akibat 2
Pasokan beras di pasar tradisional pun semakin lama semakin menipis sehingga masyarakat kesulitan mendapatkan beras. Hal ini mendorong pemerintah untuk melakukan impor beras dari negara tetangga dengan harapan masyarakat dapat terpenuhi kebutuhan pangannya selama menunggu hasil panen berikutnya.
Demikianlah penjelasan lengkap paragraf induktif. Sudah disertakan pula di dalamnya jenis-jenis paragraf induktif, sekaligus contoh-contoh kalimat paragraf induktif sesuai dengan jenis-jenisnya. Semoga penjelasan singkat ini dapat membantu para siswa atau siapapun dalam menulis artikel atau karangan paragraf induktif.

Download Driver Asus Eee PC 1015PX

AbahVsan | 20.24 | 0 comments

Eee PC 1015PX

Slim and Stylish Outlook With All Day Computing

Genuine Windows® 7 Starter 
Dual core Intel® Atom™ N570 processor for unprecedented performance 
Enjoy all-day-computing with 11 hours* of battery life 
Stylish seashell design in a variety of matte or glossy colors** 
Comfortable user experience with extremely large touch pad and ergonomically chiclet keyboard 
Instant boot up through dual OS – Express Gate & Win7 


BIOS 
Release BIOS 1301 Update EC FW to EPCG-006.
Download

BIOS-Utilities 
BUPDATER.exe
Chipset 
Intel Chipset Driver for WIN7 & Win XP

ATK
ASUS KB Filter Driver
Download

AUDIO Realtek ALC269 
Audio Driver for Win XP & Win 7.(WHQL)

VGA 
Intel(R) Graphics Media Accelerator Driver.
LAN 
Atheros Ethernet Driver

TouchPad
Elantech TouchPad Driver

Utilities 
ECam Utility

Wireless
AW-NB047 Wireless Network Adapter

SATA 
Intel(R) NM10 AHCI Controller Driver

BlueTooth 
AW-NB047 Bluetooth Driver

Membuat Related Post dengan gambar berjalan pada blogger

AbahVsan | 00.32 | 0 comments
1. Tahap PERTAMA

  • Seperti biasa anda login terlebih dahulu..kalau sudah login silahkan langsung ke RANCANGAN
  • Anda klik Edit HTML
  • sebelum nya anda download dulu templete agar jika ada kesalahan templete anda bisa di kembalikan seperti semula.
  • Jangan lupa di centang
  • Kalau sudah kita mulai mengobok-ngobok kode html nya
CARI KODE DI BAWAH INI..!!! cara cepat nya tekan (Ctr + F pada keyboard) fokus pencarian pada huruf bercetak tebal

Cari Kode di bawah ini..

</head>

Jika sudah ketemu hapus dan ganti kode di bawah ini :

<!--Related Posts with thumbnails Scripts and Styles Start-->
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<style type="text/css">
#related-posts {
float:center;
text-transform:none;
height:100%;
min-height:100%;
padding-top:5px;
padding-left:5px;
}

#related-posts h2{
font-size: 1.6em;
font-weight: bold;
color: black;
font-family: Georgia, &#8220;Times New Roman&#8221;, Times, serif;
margin-bottom: 0.75em;
margin-top: 0em;
padding-top: 0em;
}
#related-posts a{
color:black;
}
#related-posts a:hover{
color:black;
}

#related-posts  a:hover {
background-color:#d4eaf2;
}
</style>
<script src='http://blogergadgets.googlecode.com/files/relatedthumbs21.js' type='text/javascript'/>
</b:if>
<!--Related Posts with thumbnails Scripts and Styles End-->
</head>


2. Tahap KEDUA



<div class='post-footer-line post-footer-line-1'>

Atau jika tidak menemukannya cari kode berikut ini

<p class='post-footer-line post-footer-line-1'>

CATATAN : jika di templete blog sobat tidak di temukan kode yang berwarna merah maka cari kode yang berwarna biru,yang penting salah satu nya aja yang di gunakan untuk modifikasi.

Sudah Ketemu...copypaste  semua kode di bawah ini dan letakan di bawah kode  <div class='post-footer-line post-footer-line-1'>  jangan salah tempat ya.... di bawah


<!-- Marquee Serbablog Related Posts with Thumbnails Code Start-->
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div id='related-posts'>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<b:if cond='data:label.isLast != &quot;true&quot;'>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<script expr:src='&quot;/feeds/posts/default/-/&quot; + data:label.name + &quot;?alt=json-in-script&amp;callback=related_results_labels_thumbs&amp;max-results=12&quot;' type='text/javascript'/></b:if></b:loop>
<h3><b>Related Posts</b></h3>
<marquee align='center' behavior='alternate' direction='left' onmouseout='this.start()' onmouseover='this.stop()' scrollamount='2' width='100%'>
<script type='text/javascript'>
var currentposturl=&quot;<data:post.url/>&quot;;
var maxresults=10;
var relatedpoststitle=&quot;&quot;;
removeRelatedDuplicates_thumbs();
printRelatedLabels_thumbs();
</script></marquee>
</div><div style='clear:both'/>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'><b:if cond='data:post.isFirstPost'>
<a href='http://abahvsan.blogspot.com/2010/01/membuat-artikel-terkait-dengan-disertai.html' style='display:none;'>Thumbnail Related Post</a>
<a href='http://www.bloggerplugins.org/' style='display:none;'>blogger tutorials</a>
</b:if>
</b:if>
<!-- Marquee Serbablog Related Posts with Thumbnails Code End-->



CATATAN :
  • Kode yang saya cetak tebal berwarna biru ..var maxresults=10; maksud nya gambar thumnail yang di tampilkan bisa 10,11 atau jumlah lain nya yang sobat inginkan.

3.Tahap KETIGA simpan templete

Sekarang Coba anda lihat hasil nya...semoga berhasil..

Free Download Driver Toshiba Satelite L745

AbahVsan | 20.39 | 0 comments

Mas bro dan mbak bro numpang posting lagi ya....
Tadi ane disuruh downloadtin VGA Toshiba Satelite L745 nah sekalian aja ane share di sini gan drivernya.
Yang kepengen download yuk langsung aja ke TKP...

Free Software Download & Drivers for Toshiba Satellite L730/L735/L740/L745/L750/L755 Windows 7 32-bit/64-bit


DescriptionVersionSizeOSDownload
WINDOWS 7 (32bit)
USB3.0 Driver2.0.32.010.6 MBWin 7 (32bit)
Int.Chipset9.2.0.10154.6 MBWin 7 (32bit)
Intel Display8.15.10.229166.6 MBWin 7 (32bit)
nVidia Display Driver8.17.12.6669146 MBWin 7 (32bit)
Conexant Audio Driver8.51.1.047.8 MBWin 7 (32bit)
nVidia HD Audio Driver1.1.13.111 MBWin 7 (32bit)
CardReader1.0.0.1214.7 MBWin 7 (32bit)
Realtek WLAN2.00.001318.2 MBWin 7 (32bit)
Intel WLAN14.0.2.2.19.3 MBWin 7 (32bit)
Intel Proset Utility14.0.2.0.144 MBWin 7 (32bit)
Int. PROSet Wireless WiMAX2.3.0.8610 MBWin 7 (32bit)
Atheros WLAN9.2.0.206.027 MBWin 7 (32bit)
Atheros LAN1.0.0.467 MBWin 7 (32bit)
Synaptics15.2.11.138.7 MBWin 7 (32bit)
Webcam App1.1.6.358 MBWin 7 (32bit)
Bluetooth Stack8.00.0480 MBWin 7 (32bit)
WINDOWS 7 (64bit)
USB3.0 Driver2.0.32.010.6 MBWin 7 (64bit)
Int.Chipset9.2.0.10154.6 MBWin 7 (64bit)
Intel Display8.15.10.229181.3 MBWin 7 (64bit)
nVidia Display Driver8.17.12.6669185 MBWin 7 (64bit)
Conexant Audio Driver8.51.1.047.8 MBWin 7 (64bit)
nVidia HD Audio Driver1.1.13.111 MBWin 7 (64bit)
Card Reader1.0.0.1214.7 MBWin 7 (64bit)
Realtek WLAN2.00.001318.2 MBWin 7 (64bit)
Intel WLAN14.0.2.2.110 MBWin 7 (64bit)
Intel Proset Utility14.0.2.0.144 MBWin 7 (64bit)
Int. PROSet Wireless WiMAX2.3.0.6411 MBWin 7 (64bit)
Atheros WLAN9.2.0.206.027 MBWin 7 (64bit)
Atheros LAN1.0.0.467 MBWin 7 (64bit)
Synaptics15.2.11.138.7 MBWin 7 (64bit)
Webcam App1.1.6.358 MBWin 7 (64bit)
Bluetooth Stack-80 MBWin 7 (64bit)

Download Driver Notebook HP MINI 210-1000

AbahVsan | 20.42 | 0 comments

Menulis Cara mengatur arah text menjadi vertikal atau diagonal di excel

AbahVsan | 01.05 | 0 comments

Dalam membuat tabel, terkadang karena terbatasnya ukuran kertas dan margin, sehingga tabel tidak bisa masuk seluruhnya dalam satu halaman. Sehingga diperlukan pengaturan sehingga seluruh tabel bisa berada dalam satu halaman. Salah satu caranya adalah dengan mengatur teks yang ada di kepala kolom atau judul tabel dibuat miring ke atas atau teks menjadi vertikal, dengan demikian teks akan terbaca dari bawah keatas atau sebaliknya dari atas ke bawah. Jika teks tetap dibuat secara horizontal atau mendatar, tentunya kolom akan tetap lebar dan sulit untuk diperkecil lagi.

Untuk mengatur arah teks menjadi horizontal, vertikal atau teks miring secara diagonal dapat dilakukan dengan menggunakan fasilitas yang ada di Ms Excel, yaitu text orientation. Dengan menggunakan text orientation ini anda bisa merubah arah text sesuai dengan keinginan, 45 derajad, 90 derajad atau yang lain. Untuk itu silahkan diikuti langkah-langkah berikut ini :
  1. Blok atau seleksi sel yang akan diatur text orientasinya.

     seleksi atau blok sel
  2. Tekan tombol Ctrl + 1 untuk membuka jendela Format Cells
  3. Klik Tab Alignment kemudian pada orientation, masukkan angka pada isian degrees untuk membuat tulisan miring dengan kemiringan sekian derajad. Atau Klik dan tahan titik berwarna merah kemudian geser kearah derajad yang diinginkan.

    membuat tulisan miring vertikal serta diagonal
  4. Jika sudah Klik OK.
Maka tulisan akan berubah arah menjadi kemiringan derajad yang telah diatur tadi.

tulisan miring vertikal serta diagonal di excel

Convert Text To Table Pada Ms Word 2007

AbahVsan | 00.39 | 0 comments

Pada bebrapa waktu yang lalu, telah kami posting tentang cara convert text to table pada Ms Word 2007, yang berisi tentang merubah format teks biasa menjadi format table secara otomatis. Pada kesempatan kali ini akan kami posting kebalikannya yaitu convert table to text, yaitu merubah tulisan atau kalimat didalam tabel menjadi tulisan teks biasa tanpa tabel secara otomatis. Dengan demikian anda tidak perlu melakukan copy paste lagi satu persatu untuk mengeluarkan kata atau kalimat dari dalam tabel. hanya beberapa langkah saja semua teks atau kalimat akan langsung menjadi tulisan dalam satu paragraf atau beberapa paragraf.

Untuk melakukan convert table to text di Ms Word yang harus anda lakukan adalah :
  1. Blok atau seleksi table yang akan diconvert menjadi text biasa.
  2. Klik Ribbon Layout
  3. Klik Convert to text

    convert table to text
  4. Pilih salah satu opsi separate text yang ada
    • Paragraph mark
    • Tabs
    • Commas
    • Other ( silahkan masukkan karakter yang diinginkan, misalnya spasi, !, |, dan lain sebagainya)

      convert to text
  5. Jika paragraph marks yang dipilih maka, semua kalimat dalam table tersebut akan dibedakan dalam beberapa paragraph sesuai dengan banyaknya sel dalam tabel tersebut, Jika Tabs yang dipilih maka kata atau kalimat tersebut akan dipisahkan dengan tabs, begitu pula jika yang dipilih adalah commas, maka jara kata atau kalimat tersebut berupa koma, atau jika anda pilih other dengan memasukkan karakter tertentu, maka pembatas kata atau kalimatnya adalah sesuai dengan karakter yang dimasukkan.
  6. Klik OK
convert text

Maka teks yang ada dalam table secara otomatis menjadi text …

Membuat Posting Blog Tampil Judulnya Saja Ketika Label Diklik

AbahVsan | 22.51 | 0 comments
Label atau kategori biasanya kita pakai untuk memisahkan jenis tulisan agar mempermudah pencarian dalam tema atau jenis tulisan yang kita tampilkan. Misalnya label Tips-Trik Blog, atau label Kesehatan dan lain sebagainya. Selain mempermudah pembaca menemukan artikel juga membantu kita dalam pengelompokan jenis tulisan.

Nah, tetapi bagaimana jika jumlah artikel kita terlalu banyak dalam satu label saja? Saat kita ataupun pengunjung meng-klik salah satu label, maka yang muncul adalah seluruh artikel dalam label tersebut. Kalau jumlahnya 10 artikel mungkin tidak masalah, tetapi bagaimana jika sudah ratusan? Walah..bakalan lemot loading blog menampilkan semua artikel, meskipun sudah memakai read more juga. Kali ini kita akan membahas bagaimana membuat judul postingan saja pada tampilan label/kategori.

Langkah-langkah Membuat Judul Postingan Saja Pada Tampilan Label, sebagai berikut :

  • Login dulu ke Blogger
  • Masuk ke halaman Dasbor, kita pilih Rancangan
  • Pilih Edit HTML dan Beri Tanda Centang pada Expand Template Widget
  • Kita cari kode :
    <b:include data='post' name='post'>
  • Setelah ketemu, kita ganti kode tersebut dengan kode berikut :
    <b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
    <b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'>
    <a expr:href='data:post.url'>
    <div style='padding:6px 0 6px 5px;border-right:1px solid #ccc;border-bottom:1px solid #ccc;margin-bottom:2px;background:#ffffff;color:#000000;'>
    <img alt='&gt;&gt;&gt;' border='0' src='http://sites.google.com/site/situsgugle/gambar/bullets2.gif'/>
    <data:post.title/></div></a>
    <b:else/>
    <b:include data='post' name='post'/>
    </b:if>
    <b:else/>
    <b:include data='post' name='post'/>
    </b:if>
  • Simpan Template kita

Dengan begitu, jika kita meng-klik salah satu label/kategori, yang muncul hanya judulnya saja, buka keseluruhan isi artikelnya.

Sekian dulu sobat tips hari ini. Dari belajar ke tempat sahabat.
 
Support : Khiansantang | TipsTrikBlogger | Mas Template
Copyright © 2011. BALE-BALE PALUPUH - All Rights Reserved
Template Modify by Abahvsan
Proudly powered by Blogger